ADSENSE HERE!
Seekor anjing korban tsunami dengan setia menunggui temannya yang sedang terluka. Anjing itu kemudian menarik perhatian dua reporter yang sedang meliput dampak tsunami di area Arahama dan menuntun mereka kepada temannya yang sedang terbaring.Anjing yang setia itu, seekor anjing Spaniel berwarna putih kecoklatan tubuhnya kotor berlumpur dan menggigil kedinginan. Sorot matanya bingung.
Anjing itu lalu menggonggong ke arah kamera, lalu berjalan untuk memandu kamerawan ke seekor anjing lain yang terbaring cedera di antara puing-puing akibat gempa dan tsunami pada Jumat 11 Maret 2011. Anjing Spaniel yang memakai kalung perak ini nampak menunggui kawannya yang sedang terbaring itu. Anjing yang terbaring itu seakan tidak bergerak.
Tidak lama kemudian, anjing itu mencoba membangunkan kawannya dengan mendorong-dorong dan menguncang-guncang tubuh kawannya yang nampaknya lemah sekali. Anjing yang terluka itupun mengangkat kepalanya. Para reporter dalam rekaman ini terdengar sedang berdiskusi, dan bereaksi saat anjing itu bangun. "O, lihat dia bergerak. Dia hidup. Sangat senang melihatnya hidup"
Anjing yang terluka itu akhirnya bisa bangun. Kedua anjing ini dilaporkan selamat. Anjing yang luka menjalani perawatan dokter hewan di Mito, sementara anjing setiakawan dirawat di penampungan di kota yang sama.
Ini script percakapan dari dua reporter : (translation courtesy of Toshiyuki Kitamura):
We are in Arahama area. Looks like there is a dog. There is a dog. He looks tired and dirty. He must have been caught in the tsunami. He looks very dirty.
He has a collar. He must be someone's pet. He has a silver collar. He is shaking. He seems very afraid.
Oh, there is another dog. I wonder if he is dead.
Where?
Right there. There is another dog right next to the one sitting down. He is not moving. I wonder. I wonder if he is alright.
The dog is protecting him.
Yes. He is protecting the dog. That is why he did not want us to approach them. He was trying to keep us at bay.
I can't watch this. This is a very difficult to watch.
Oh. Look. He is moving. He is alive. I am so happy to see that he is alive.
Yes! Yes! He is alive.
He looks to be weakened. We need to them to be rescued soon. We really want them rescued soon.
Oh good. He's getting up.
sumber : http://au.news.yahoo.com/
Baca juga Kisah-Kisah Kesetiaan Anjing
ADSENSE HERE!
No comments:
Post a Comment
Komen dong, tapi yang sopan dan tidak spam ya